Resep Korean Cream Cheese Garlic Bread yang Lezat
Anda sedang mencari inspirasi Cara Gampang Menyiapkan Korean Cream Cheese Garlic Bread Anti Gagal yang unik?, Resep Korean Cream Cheese Garlic Bread Anti Gagal memang sekarang ini sedang banyak dicari oleh teman-teman disekitar kita mungkin salah satunya kalian. masyarakat memang telah terbiasa menggunakan internet di gadget untuk mencari informasi gambar untuk dijadikan contoh. nah kali ini saya akan berbagi panduan cara membuat Bagaimana Menyiapkan Korean Cream Cheese Garlic Bread, Menggugah Selera untuk membuatnya memang tidak terlalu sulit namun tidak gampang juga. Jika salah mengolah maka hasilnya akan hambar dan justru cenderung tidak enak. Padahal Korean Cream Cheese Garlic Bread yang enak seharusnya punya aroma dan cita rasa yang dapat memancing selera kita.
Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Korean Cream Cheese Garlic Bread, pertama dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, hingga cara membuat dan menghidangkannya. Tidak usah pusing jika mau menyiapkan Korean Cream Cheese Garlic Bread yang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa menjadi sajian spesial. Seterusnya merupakan gambar mengenai Korean Cream Cheese Garlic Bread yang dapat Anda jadikan wawasan.
Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Korean Cream Cheese Garlic Bread adalah 8 buns. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.
Berikut ini ada beberapa tips dan trik praktis dalam mengolah Korean Cream Cheese Garlic Bread yang siap dikreasikan. Anda bisa menyiapkan Korean Cream Cheese Garlic Bread memakai 23 jenis bahan dan 9 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah untuk menyiapkan hidangannya.
Foto dari Korean Cream Cheese Garlic Bread ini banyak sekali berseliweran di instagram orang-orang di tanah air. Melihat begitu banyaknya orang yang rebake dan bahkan berjualan roti ini, rasa penasaran pun tergelitik.
Di New York mau beli roti ini dimana? Sayangnya belum menemukan tempat belinya. Akhirnya berbekal resep dari Teh Ricke Indriani, mencoba bikin roti yang belum pernah dimakan ini.
Sumber: ig @rickeindriani_ordinarykitchen
*dengan sedikit modifikasi
Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan untuk menyiapkan Korean Cream Cheese Garlic Bread:
- Plain Bun
- 200 gram bread flour (tepung protein tinggi)
- 50 gram All Purpose Flour (tepung protein sedang)
- 25 gram gula pasir
- 4 gram ragi instan
- 2 kuning telur
- 125-150 ml susu cair (saya 125 ml - menyesuaikan kondisi tepung)
- 3 gram garam (saya tidak pakai karena menggunakan salted butter)
- 30 gram butter (saya menggunakan salted butter)
- Filing
- 250 gram cream cheese
- 50 gram dairy whipping cream
- 25 gram powdered sugar (gula bubuk)
- 1/2 sdm air lemon (opsional)
- Garlic Butter
- 125 gram salted butter
- 25 gram susu cair
- 25 gram madu
- 4 siung bawang putih, parut halus
- 1 butir telur, kocok lepas
- sesuai selera Daun parsley kering,
- Taburan
- sesuai selera Keju parmesan,
Langkah-langkah membuat Korean Cream Cheese Garlic Bread
- Plain Bun: Campurkan tepung, gula pasir dan ragi instan dalam wadah/mixer bowl hingga rata. Lalu tambahkan kuning telur dan aduk sambil ditambahkan susu cair secara bertahap hingga adonan lembab. Uleni hingga kalis.
- Masukkan salted butter, lalu uleni hingga kalis elastis dan tidak mudah sobek (window pane). Bulatkan adonan dan letakkan dalam wadah yang telah dioles sedikit butter. Tutup dengan serbet/plastic wrap dan diamkan hingga mengembang 2x lipat (sekitar 45-60 menit tergantung suhu setempat)
- Kempiskan adonan, lalu uleni sebentar dan bagi menjadi 8 bagian yang sama. Bentuk menjadi bulat dan tata dalam loyang yang sudah dialasi kertas roti. Tutup dengan serbet/plastic wrap dan diamkan selama 30 menit (jangan over proofing).
- Panaskan oven dengan suhu 180⁰-190⁰ C (350⁰-375⁰ F). Sebelum di panggang, oleskan susu cair ke permukaan roti dan panggang sekitar 15-20 menit (hingga matang dan kecoklatan)
- Filing: kocok cream cheese, whipping cream dan powdered sugar hingga creamy lalu tambahkan air lemon dan aduk rata. Masukkan dalam piping bag dan simpan dalam kulkas hingga akan digunakan
- Garlic butter: lelehkan butter (saya menggunakan microwave), lalu masukkan semua bahan lainnya dan aduk hingga rata. Sebaiknya garlic butter tetap cair saat akan digunakan.
- Setelah roti matang, belah roti menjadi 6 bagian yang tidak terputus bawahnya. Isikan filing ke sela-sela roti. Lakukan hingga semua roti terisi.
- Siramkan garlic butter ke semua bagian roti. Tata kembali di atas loyang dan beri taburan keju parmesan di atasnya.
- Panaskan oven dengan suhu 150⁰-160⁰ C (300⁰-325⁰ F). Panggang roti sekitar 10-15 menit hingga roti berwarna golden brown. Roti siap dihidangkan.
Terima kasih telah menyimak resep yang tim kami tampilkan di sini. Besar harapan kami, olahan Korean Cream Cheese Garlic Bread yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan hidangan yang sedap untuk keluarga/teman maupun menjadi inspirasi bagi Anda yang berkeinginan untuk berbisnis kuliner. Selamat mencoba!