Resep Kimchi yang Enak Banget

Kimchi

Lagi mencari ide Resep Kimchi Anti Gagal yang unik?, Langkah Mudah untuk Menyiapkan Kimchi Anti Gagal memang akhir-akhir ini sedang banyak dicari oleh teman-teman disekitar kita mungkin salah satunya Anda. para netizen memang telah terbiasa menggunakan internet di gadget untuk melihat informasi gambar untuk dijadikan ide. dan kali ini saya akan berbagi panduan cara menyajikan Bagaimana Menyiapkan Kimchi yang Lezat untuk membuatnya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan bahkan tidak sedap. Padahal Kimchi yang enak seharusnya mempunyai aroma dan rasa yang dapat memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Kimchi, pertama dari jenis bahan, kemudian pemilihan bahan segar, hingga cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau hendak menyiapkan Kimchi enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa jadi sajian istimewa. Berikutnya merupakan gambar tentang Kimchi yang bisa sobat jadikan ide.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Kimchi adalah 12 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Untuk tambahan, waktu yang diperlukan dalam memasak Kimchi diperkirakan sekitar 3 - 4 jam.

Berikut ini ada beberapa tips dan trik praktis dalam mengolah Kimchi yang siap dikreasikan. Anda dapat membuat Kimchi menggunakan 18 jenis bahan dan 14 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah untuk menyiapkan hidangannya.

Saya sangat suka kimchi, setengah kilo kimchi hanya habis dalam 4 hari. Jadi saya coba buat sendiri aja. Kimchi yang saya buat juga ga terlalu asam, jadi lambung masih bisa kerja sama😁

Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan untuk pembuatan Kimchi:

  1. 1 kg Sawi Putih
  2. 3 buah wortel (iris memanjag)
  3. 2 buah lobak (iris memanjang)
  4. 3 batang daun bawang/daun kucai
  5. Jamur Shitake kering
  6. 1 Buah Pear
  7. 1 Buah Apel
  8. Tepung beras ketan/tepung beras putih
  9. Cabai bubuk
  10. Kecap Ikan
  11. Kecap asin
  12. Garam
  13. Gula
  14. Madu
  15. Bumbu halus :
  16. 4 siung bawang putih
  17. 1 buah bawang bombay
  18. Jahe

Langkah-langkah untuk membuat Kimchi

  1. Cuci bersih Sawi putih. Belah menjadi dua, lalu belah kembali menjadi setengah bagian.
  2. Balur sawi (terutama batangnya) dengan garam hingga ke setiap helai daunnya. Diamkan selama 2-3 Jam
  3. Sambil menunggu sawi digarami kita cuci bersih lobak dan wortel lalu iris memanjang. Tambahkan irisan daun bawang iris sesuka hati. Tiriskan
  4. Rebus air hingga mendidih. Masukkan jamur shitake. rebus hingga air sedikit surut. Lalu biarkan hingga hangat kuku
  5. Setelah air kaldu jamur hangat kuku, masukkan tepung beras ketan yang terlebih dahulu sudah dicairkan dengan sedikit air. Masak hingga bubur berasnya meletup-meletup. Dinginkan
  6. Setelah itu haluskan bumbu halus. Kemudian haluskan buah pear dan apel menggunakan blender atau choper
  7. Di satu tempat campurkan bubur tepung yang sudah dingin, buah yang sudah dihaluskan, dan bumbu halus. sesuai dengan kekentalan yang diinginkan (jika ingin kental maka sari buah dimasukkan sedikit saja)
  8. Kemudian tambahkan cabai bubuk ke dalam campuran bubur tepung (adonan pada langkah 7), masukkan kecap ikan, kecap asin sedikit saja), garam, gula dan madu. Tes rasa
  9. Setelah mendapatkan konsistensi dan rasa yang pas maka masukkan irisan lobak, wortel dan daun bawang. Campur menggunakan kaus tangan. Diamkan
  10. Cuci bersih sawi putih setelah 2 - 3 jam. Cuci sebanyak 3 kali dengan bersih. Kemudian potong -potong (Kalau mau ala korea tidak perlu dipotong, utuh saja sawinya). Tiriskan hingga air tiris sempurna
  11. Kemudian campurkan adonan lobak, wortel tadi (adonan langkah 9) dengan sawi putih. Campur menggunakan kaus tangan. (Jika sawinya utuh tidak dipotong maka balurkan adonan disetiap helai daun sawi hingga adonan habis)
  12. Masukkan ke dalam Jar/toples kaca. Jangan diisi sampai penuh, sisakan 20% ruang untuk Kimchi berfermentasi. (saya waktu itu ngisinya penuh, jadi saat berfermentasi, airnya tumpah kemana-mana karena terlalu penuh)
  13. Diamkan kimchi dalam suhu ruang selama 1-2 hari. Jika sudah berbuih dan sayuran sudah lunak berarti fermentasi berhasil. Simpan ke dalam kulkas. Kimchi bisa bertahan 2-3 bulan di dalam kulkas.
  14. Kimchi sudah bisa dinikmati. Jangan lupa taburkan biji wijen agar lebih enak

Terima kasih telah menggunakan resep yang kami tampilkan di halaman ini. Besar harapan kami, olahan Kimchi yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan hidangan yang sedap untuk keluarga/teman ataupun menjadi inspirasi dalam berbisnis kuliner. Selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel