Resep Baechu kimchi (kimchi sawi putih) yang Sempurna

Baechu kimchi (kimchi sawi putih)

Anda sedang mencari ide Resep Baechu kimchi (kimchi sawi putih) yang Bikin Ngiler yang unik?, Langkah Mudah untuk Membuat Baechu kimchi (kimchi sawi putih), Sempurna memang saat ini sedang banyak dicari oleh masyarakat disekitar kita mungkin salah satunya kalian. para netizen memang sudah terbiasa menggunakan internet di HP untuk mendapatkan informasi gambar untuk dijadikan wawasan. nah kali ini saya akan sharing panduan cara memasak Cara Gampang Menyiapkan Baechu kimchi (kimchi sawi putih), Enak Banget untuk menyiapkannya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Jika salah mengolah maka hasilnya akan hambar dan justru cenderung tidak enak. Padahal Baechu kimchi (kimchi sawi putih) yang enak selayaknya punya aroma dan rasa yang dapat memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Baechu kimchi (kimchi sawi putih), mulai dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar, sampai cara mengolah dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau hendak menyiapkan Baechu kimchi (kimchi sawi putih) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat menjadi sajian spesial. Berikutnya merupakan gambar tentang Baechu kimchi (kimchi sawi putih) yang bisa kamu jadikan inspirasi.

Berikut ini ada beberapa cara mudah dan praktis yang dapat diterapkan untuk mengolah Baechu kimchi (kimchi sawi putih) yang siap dikreasikan. Anda bisa menyiapkan Baechu kimchi (kimchi sawi putih) menggunakan 14 bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam menyiapkan hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan untuk menyiapkan Baechu kimchi (kimchi sawi putih):

  1. 1,5 kg Sawi putih segar
  2. 1 cup garam
  3. Bahan kimchi paste
  4. 15 siung bawang putih
  5. 1,5 bawang bombay
  6. 1 ruas jari jahe
  7. 1,4 cup fish sauce
  8. 1,2 cup gochugaru (sesuaikan selera, aku suka agak pedas)
  9. 1 buah wortel (dipotong korek api tipis)
  10. 2 buah daun bawang
  11. 2 tbsp tepung beras
  12. 300 ml air
  13. 2 tbsp brown sugar (boleh diganti white sugar)
  14. Roasted sesame seed (optional)

Cara untuk menyiapkan Baechu kimchi (kimchi sawi putih)

  1. Cuci bersih sawi putih, potong potong sesuai selera, aku potong memanjang dr pangkalnya sampai ke bagian daun
  2. Setelah di cuci dan agak dikeringkan sedikit, taruh garamnya di setiap helai dari sawi putih (remember tabur garamnya yang generous ya)
  3. Setelah semua helai dari sawi putih ditaburi garam, diamkan sawi tersebut selama 2 jam dan setiap 30menit sekali putar sawi putih jadi semua bagian merata dengan air garam yang keluar
  4. Untuk kimchi paste. Campur 300ml air dengan tepung beras, aduk hingga semua tepung tercampur lalu nyalakan api medium, aduk terus agar tidak menggumpal. Setelah agak mendidih dan sedikit mengental masukan brown sugar, aduk rata. Setelah tercampur rata, matikan api dan tunggu hingga room temperature
  5. Blender bawang putih, bawang bombay dan jahe. Menggunakan wadah yang agak besar masukan bubur tepung beras, bumbu bawang jahe, gochugaru, fish sauce, wortel, daun bawang aduk rata (sesuaikan selera jika kurang manis atau pedas bahan bisa di adjust)
  6. Setelah sawi putih dibiarkan selama 2 jam sampai sawi menjadi lebih lentur tapi jangan sampai sawi menjadi translucent. Cuci sawi dengan air mengalir make sure air garam tidak tertinggal di helai helai sawi (kalo aku cuci 2 kali). Setelah dicuci diamkan sawi hingga tidak telalu basah.
  7. Nah kita mulai campur kimchi paste yang tadi ke sawi yang sudah dicuci bersih, karna aku potong sawinya memanjang jadi kimchi paste aku balurin ke setiap helai dari sawi tersebut. Setelah semua helai terbaluri, kimchi yang sudah jadi bisa disimpan di wadah plastik dengan cara agak ditekan, tujuannya adalah untuk make sure tidak ada udara yang tersimpan di sela2 kimchi.
  8. Kimchi paste yang tersisa bisa dituang keatas kimchi yang sudah ready, jangan lupa taburkan roasted sesame seed diatasnya lalu simpan di kulkas. Setelah 2-3 hari kimchi yang sudah terfermentasi mulai mengeluarkan buih itu tandanya kimchi siap disantap

Terima kasih telah menyimak resep yang kami tampilkan di sini. Harapan kami, olahan Baechu kimchi (kimchi sawi putih) yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan hidangan yang sedap untuk keluarga/teman maupun menjadi inspirasi bagi Anda yang berkeinginan untuk berjualan makanan. Selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel